Bahasa Pemrograman adalah sebuah instruksi dasar untuk dapat memerintahkan komputer yang sedang digunakan. Namun perkembangan teknologi begitu cepat sehingga banyak bahasa pemrograman muncul untuk memudahkan programmer untuk membangun suatu sistem. Memilih bahasa pemrograman tidak hanya membangun sistem yang memiliki speeddan timeline development, namun disamping itu juga mempengaruhi karir dimasa yang akan datang.
Golang
Bahas Go dikenal juga dengan Golang yang merupakan bahasa pemrograman yang bersifat open-source yang dibuat oleh Google dengan ukuran file yang lebih kecil (10X) dibandingkan dengan Spring jar.
Python – Django Framework
Django framework merupakan salah satu frame python terbaik yang digunakan untuk membangun web application, bersifar free dan open-source. Framwork ini menawarkan stability, paket library, dan dokumen yang didukung oleh komuniti.
Node.js – Express
Java script merupakan salah satu bahasa pemrograman yang paling kuat dan paling cepat berkembang sampai saat ini. Namun saat ini java script dapat digunakan khusus untuk membangun web application, backend yang terintegrasi dengan database, desktop application, bahkan mobile.
Angular – Web Framework
Angular merupakan script yang bersifat open-source web application yang dibangun oleh Google. Angular mensupport web, mobile dan desktop.
Vue.js
Vue dibuat oleh Evan You yang pada saat itu sebagai karyawan di Google divisi AngluarJS dan framework javascript yang populer dan berkembang sangat cepat sampai saat ini dikarenakan simple penggunaannya.